Pembahasan kedelapan : Mungkinkah rosululloh shollallohu alaihi wasallam kitamanul haq ?



                                                                   Kitmanul Haq (8) 

Jawabannya tidak mungkin. Aisyah adalah manusia pertama pertama kali yang menyatakan bahwa mustahil bagi nabi shollallohu alaihi wasallam melakukannya. Aisyah berkata :

وَمَنْ حَدَّثَكَ أَنَّهُ كَتَمَ فَقَدْ كَذَبَ
Barangsiapa yang mengatakan kepadamu bahwa dia (nabi) menyembunyikan ayat, sungguh ia telah dusta !

Selanjutnya Aisyah menyitir ayat :

 يَا أَيُّهَا الرَّسُولُ بَلِّغْ مَا أُنْزِلَ إِلَيْكَ مِنْ رَبِّكَ وَإِنْ لَمْ تَفْعَلْ فَمَا بَلَّغْتَ رِسَالَتَهُ  

Hai rasul, sampaikanlah apa yang diturunkan kepadamu dari Robmu. Jika engkau tidak mengerjakannya maka engkau dinilai tidak menyampaiankan amanatNya [almaidah : 67]